Kategori | dipan kayu, set kamar tidur, tempat tidur |
Stok | Ada |
Di lihat | 1275 kali |
Dipan Arimbi adalah salah satu karya pengrajin asli jepara yang didesain bagi anda yang gemar dengan seni ukir asli jepara. Setiap pahatan dari para pemahat profesional jepara memiliki nilai seni yang tinggi. Berbahan dasar asli kayu jati murni pilihan dari perhutani.
Dipan Arimbi penuh dengan ukiran, menjadikan Dipan ini terlihat mewah. Setiap sudut di ukir indah oleh tangan pemahat asli jepara. Bagian kepala terdapat ukiran bunga berantai yang menjadikan nilai tambahan pada tampilan dipan ini. Ukuran dipan yang besar menjadikan dipan ini terlihat gagah. Dengan dipan arimbi ini akan menjadikan ruang istirahat anda nampak mewah dan elegan. Keindahan ukiran pada setiap sudutnya menjadikannya nampak manis. Untuk finishinnya kami menggunakan kulitas terbaik, dan untuk warnanya dapat disesuaikan dengan selera anda.
Dipan Arimbi ini dikerjakan oleh tenaga yang sudah ahli pada bidangnya, dengan pengawasan yang ketat. Kualitas kami nomer satukan. Karena bagi kami kepuasan pelanggan adalah prioritas utama kami. Kami menawarkan harga yang kompetitif dengan kualitas yang pasti tidak mengecewakan. Produk kami mampu bersaing dengan perusahaan – perrusahaan besar. Kami dapat melayani pengiriman ke berbagai wilayah di seluruh indonesia maupun luar indonesia. Selain Dipan arimbi, kami juga memproduksi berbagai macam produk dipan, diantaranya : Dipan cina, Dipan Tiara, Dipan dialora, Dipan mawar dan masih banyak lagi. Untuk lebih detailnya silahkan lihat pada gallery kami. Terimakasih atas kunjungannya
Masih Cari perlengkapan perabot rumah tangga model lain: Mebel jepara, Furniture jepara klasik minimalis modern Seperti: Furniture Classic | Kursi Tamu | Meja Kursi Makan | Lemari Pakaian | Set Kamar Tidur | Bufet Tv | Pintu Rumah | Khitcen Set | Kursi Jepara | Seni Ukir Kaligrafi >>DLL Katalog Furniture Kayu Jati / Mahoni Pilihan Berkualitas !!